oleh Tim Humas | Mei 22, 2020 | Berita
Hari Rabu, 20 Mei 2020 penderita covid19 positif di kabupaten Ngawi bertambah 6 orang (berasal dari Cluster Temboro dan Cluster Jakarta) sehingga total konfirmasi positif sebanyak 12 orang dengan 1 orang di nyatakan sembuh. Untuk memudahkan pengawasan dan menghindari...
oleh Tim Humas | Mei 11, 2020 | Berita
Penularan Covid-19 hanya bisa dicegah dengan kedisiplinan untuk tetap berada di rumah. Risiko penularan pun bisa terhindarkan dan masalah Covid-19 di Indonesia bisa segera diatasi. Tetap tinggal di rumah, tidak bepergian dan tidak mudik. Ini adalah kebijakan yang...
oleh Web Admin | Mei 9, 2020 | Artikel
[vc_row][vc_column width=”1/4″][ova_won_info desc=”Apakah ibu hamil lebih berisiko terjangkit COVID-19?”][/vc_column][vc_column width=”3/4″][vc_column_text]Saat ini masih dilakukan penelitian untuk memahami dampak infeksi COVID-19...
oleh Web Admin | Mei 6, 2020 | Berita
[vc_row][vc_column width=”2/3″][vc_column_text]Disiplin cegah penularan Covid-19 dengan berdiam diri di rumah, jaga jarak fisik dengan orang lain, memakai masker jika harus ke luar rumah dan rajin cuci tangan dapat memutus rantai penularan SARS-CoV-2. Jika...
oleh Web Admin | Mei 6, 2020 | Struktur Organisasi
Unit Pelaksana Teknis merupakan unsur pelaksana sebagian kegiatan teknis operasional dan/atau kegiatan teknis penunjang yang mempunyai wilayah kerja 1 (satu) atau beberapa kecamatan. Unit Pelaksana Teknis di kabupaten Ngawi terdiri dari 24 Puskesmas yang tersebar di...