Tempat kerja, menjadi salah satu wilayah yang rentan terhadap penyebaran dan penularan covid 19, Di era new normal ini ada beberapa hal serta protokol kesehatan baru yang harus diterapkan di tempat kerja. Bekerja bukan lagi hanya datang, kerja dan pulang. Ada kebiasaan baru yang harus mulai diterapkan dan dibiasakan mulai sekarang. Agar kita bisa tetap produktif dan aman saat bekerja.

Bagaimana pencegahan dan pengendalian covid-19 di tempat kerja dalam tatanan normal baru?? Yuk kita kupas tuntas penjelasannya bersama dengan Bidang seksi kesehatan lingkungan, kesehatan kerja dan olahraga Dinas Kesehatan Kabupaten Ngawi, besok Selasa 30 Juni 2020, di radio Suara Husada jam 10 pagi sampai selesai lewat program Bincang sehat keluarga.

Anda bisa mendengarkan streaming di browser di : https://kesehatan.ngawikab.go.id/suarahusada

Atau anda dapat langsug download aplikasi Radio Suara Husada di Google Play Store